Hallo semuanya,... Selamat malam,.. kali ini saya akan berbagi Cara menghilangkan language input method di toolbar. Tata letak keyboard atau juga disebut "bahasa keyboard"
atau "bahasa input", mengontrol karakter yang muncul di layar saat
Anda menekan tombol di keyboard. Tata letak memungkinkan Anda mengetik
semua karakter untuk bahasa, termasuk tanda diakritik seperti umlaut (ä)
dalam bahasa Jerman dan tilde (ñ) dalam bahasa Spanyol.
Setelah Anda mengaktifkan tata letak keyboard bahasa, Anda
dapat dengan mudah beralih antar bahasa keyboard dengan bilah Bahasa
untuk mengetik dalam bahasa yang berbeda seperti Arab, Hindi, Rusia,
atau Spanyol. Untuk informasi selengkapnya tentang menggunakan bilah
Bahasa, lihat Beralih antar bahasa berbeda menggunakan bilah Bahasa.
Nah adakalanya secara senagaja kita memunculkan Input method pada toolbar sehingga kalau kurang terbiasa dengan pemandangan ini akan merasa sedikit terganggu. Nah ini cara menghilangkannya.
1. Pertama klik Customize pada sistem tray
2.Yang kedua klik Turn system icons on or off
3. Yang ketiga pada Input Indicator ubah dari On ke Off lalu klik Off
4. Selesai
0 Response to "CARA MENGHILANGKAN LANGUAGE INPUT METHOD DI TOOLBAR"
Posting Komentar